Rabu, 23 Maret 2011

KASUS chf

Nyonya B 45 tahun adalah seorang guru SD. menderita hipertensi selama 8 tahun terakhir. Orang tuanya juga menderita hipertensi dan meninggal pada umur 60 tahun karena serangan jantung. pola hidup nyonya B cukup sehat, makan teratur, olahraga juga teratur. Pasien ini memiliki riwayat asma. Ia menggunakan Obat kontrasepsi selama 8 tahun dan telah berhenti 7 tahun yang lalu. Untuk terapi hipertensinya ia diberikan obat diuretik yaitu HCT , kaptopril dan Beta bloker yaitu bisoprolol.
Ia datang ke dokter untuk penanganan antihipertensinya, selain itu ia juga merasakan keluhan rasa sakit disekitar dada. Dan sakit akan terasa parah jika ia sedang beraktifitas yang berat dan sakit biasanya hilang dengan beristirahat.
Hasil pemeriksaan terhadap pasien :
1. Tekanan Darah : 130/92
2. EKG abnormal
3. K : 6 mEq/L
Psien ini diberi obat oleh dokter
1. Kaptopril 12.5 mg 2x1
2. HCT
3. Atenolol

1. apa intervensi apoteker dalam kasus ini..?

Tidak ada komentar: